Spesifikasi dan Harga Redmi Note 14 5G di Indonesia, HP 5G Bagus Cuma 3 Jutaan!
Redmi Note 14 5G resmi meluncur di Indonesia pada 24 Januari 2025, menyasar segmen pasar kelas menengah ke bawah. Smartphone ini menawarkan konektivitas 5G yang lebih cepat dan stabil serta menghadirkan pengalaman fotografi unggulan dengan kamera beresolusi tinggi. Redmi Note 14 5G hadir dalam dua varian,